Tungkal Ilir
Warga Manfaatkan Uang Portal untuk Perbaikan Jalan
Tungkal Ilir Banyuasin, MPnews.co.id – Memasuki kawasan Desa Teluk Tenggulang Dusun 2 Simpang SP 1 Kecamatan Tungkal Ilir Kabupaten Banyuasin berarti bersiap untuk membayar retribusi portal di area Kecamatan Tungkal Ilir ini. Retribusi portal ini bukan sembarangan penarikan layaknya pungutan liar. Tetapi setiap bulannya dilaporkan secara tertulis dan di ketahui oleh Warga, dan pemerintah setempat. […]
Miris, Akses Jalan Darat Rusak Warga pernah melahirkan di jalan
BANYUASIN, MPnews.co.id – Akibat akses jalan darat menuju tungkal ilir kabupaten Banyuasin Sumatera Selatan rusak berat membuat beberapa Desa di tungkal terancam Terisolir Dari pantauan dilapangan, Selasa (08/12/2020) satu – satunya akses jalan darat yang digunakan warga di Kecamatan Tungkai Ilir dengan melewati jalan yang dibuat PT Campang Tiga dan PT Conoco. Jalan tersebut kondisinya […]