5 Desember 2023
1 min read
Pemerintah Desa Kuala Puntian Manfaatkan Dana Desa Untuk Membangun Jembatan dan Jalan Desa
KUALA PUNTIAN, MERAHPUTIHNEWS.CO.ID – Warga Desa Kuala Puntian kecamatan Tanjung Lago kabupaten Banyuasin menyambut gembira pembangunan jembatan dan Jalan penghubung dengan Volume P 20 Meter, 200 meter dengan lebar 2,5 meter dan tinggi 0,15 Meter. Kehadiran jembatan permanen yang dibangun menggunakan dana desa (DD) ini, warga bisa lebih lancar melakukan aktivitas dan kegiatan ekonomi. Daula, […]