1 min read

Dalam Sepekan UPPKB Takel Banyuasin Tilang Ratusan Kendaraan Bertonase Besar

BANYUASIN, MERAHPUTIHNEWS.CO.ID – Dibukanya jembatan timbang angkutan barang Unit Pelaksanaan Penimbangan Kendaraan Bermotor (UPPKB) yang terletak di Jalintim Palembang-Betung Km 14, Kecamatan Talang Kelapa, Kabupaten Banyuasin sudah melakukan tindakan tegas terhadap kendaraan bertonase besar. Bersama Dishub dan Kepolisian Resort Banyuasin UPPKB Talang Kelapa setidaknya sudah melakukan tindakan kurang lebih 800 ratus kendaraan yang melanggar.   […]